Tentang Kami

Tentang ilmusehatnya.blogspot.com


Setiap insan pasti sangat mengidam-idamkan tubuhnya selalu dalam kondisi sehat. Kesehatan menempati posisi penting dalam kehidupan setiap manusia karena sehat merupakan kebutuhan dasar dan hak setiap orang. Kondisi sehat merupakan salah satu faktor penentu kualitas sumber daya manusia, dan sebagai suatu syarat untuk mewujudkan perkembangan jasmani, rohani (mental), sosial, dan ekonomi yang seimbang. Oleh karena itu, wajar jika secara alami semua orang selalu berusaha agar dirinya dalam kondisi sehat.

Coba bayangkan, Pernahkah anda merasa makan terasa enak, melakukan segala kegiatan terasa bergairah dan menyenangkan? Jika pernah, maka pada saat itu anda dalam kondisi sehat. Betapa nikmatnya jika kita dalam kondisi sehat, bukan? Sebaliknya, pernahkah anda merasakan seluruh tubuh lemah, pegal-pegal, letih, dan demam sehingga kita tidak dapat melakukan segala kegiatan dengan baik.

Oleh karena itu kami berfikiran untuk membuat blog dengan tema ilmu kesehatan agar semua dapat mudah untuk mempelajari hal hal mengenai ilmu kesehatan. Ilmu kesehatan adalah dimana kesehatan itu untuk diwujudkan haruslah dengan mempelahari ilmunya dulu. Setelah kita tahu dan mengerti akan berbagai ilmu kesehatan maka kita bisa menerapkannya agar kita bisa terus hidup dengan sehat.



  • Isi Blog

Isi dari blog ini pada umumnya akan menyajikan berbagai hal hal pembelajaran mengenai sangkut pautnya dengan kesehatan dan ilmu kesehatan. Secara khusus setidaknya ada beberapa pembahasan seperti pokok pikiran dibawah ini;
1. Kesehatan
2. Alat Pencernaan dan Makanan
3. Jantung dan Pembuluh Darah
4. Paru-paru dan Pernafasan
5. Ginjal dan Ekskresi
6. Syaraf dan Koordinasi
7. Alat Indera dan Rangsangan
8. Hormon dan regulasi
9. Rangka dan Otot
10. Gizi dan Kesehatan
11. Kesehatan Reproduksi
12. Olahraga dan Kesehatan
13. Kesehatan Masyarakat
14. Kesehatan Lingkungan
15. Kesehatan dan Keselamatan Kerja
16. Penyakit Menular dan Tidak Menular
17. Obat, Narkotika, dan Penyalahgunaan Obat
18. Artikel Unik Kesehatan



  • Tampilan Blog

Untuk tampilan dari blog ini, kami menggunakan template Evo Magazine V 1.30. Di dalamnya anda bisa melihat artikel artikel postingan, dan hal hal lain yang bersangkutan dalam blog. Anda juga bisa berkomentar di dalamnya namun dengan sopan dan baik serta bertanggungjawab.



  • Informasi Blog

Semua informasi yang berada di dalam blog bisa anda akses meliputi info kebijakan dan lain sebagainya.



Sekian semoga bermanfaat