Masalah Kesehatan Lingkungan

Masalah Kesehatan Lingkungan - Pada dasarnya kehidupan manusia sangat tergantung padalingkungan sekitarnya. Semua kebutuhan manusia dicukupi danberasal dari lingkungan seperti, udara, air, suhu, kelembaban,cahaya matahari, angin, makanan, dan tempat tinggal. Dengandemikian jelaslah bahwa mutu lingkungan sangat berpengaruhterhadap mutu kehidupan dan kesehatan manusia. Menyadari halitu, maka manusia mempelajari dan belajar dari lingkungan sekitaragar hidupnya sehat dan berlangsung lama. Namun demikian,karena ulah sebagian manusia yang terlalu serakah danmementingkan kepentingan pribadi, maka lingkungan sekitarmenjadi rusak dan menimbulkan masalah bagi kehidupan manusia.

Polusi, air kotor, buruknya sanitasi dan racun merupakan penyebabgangguan kesehatan. Asap pembakaran batubara dan kayumerupakan sumber pencemaran udara. Sejumlah insiden yangmembuat anak-anak mengalami cidera sakit dan meninggal duniadisebabkan karena faktor lingkungan. Dampak kesehatanlingkungan terhadap anak dan remaja karena faktor lingkungan.

Pada masa pertumbuhan, faktor lingkungan sangat berpengaruhterhadap pertumbuhan dan kesehatan anak. Mereka terancamkarena tempat tinggal dan bermain mereka sangat buruk dari sisilingkungan. Meski sejumlah penyebab kasus kematian sangatbervariasi namun faktor utama seperti polusi, sanitasi dandukungan air bersih sangat diperlukan untuk melindungi merekadari faktor risiko sakit atau kematian.


Program-programuntukmewujudkan kesehatan lingkungan antara lain:
1. Penyedian air bersih
2. Mengatasi masalah limbah, sampah, dan kotoran


Higiene
Usaha pembinaan kesehatan lingkungan meliputi higiene dansanitasi. Higiene merupakan usaha yang memperhatikan pengaruhlingkungan terhadap kesehatan, upaya mencegah timbulnyapenyakit karena pengaruh lingkungan tersebut, serta menciptakankondisi lingkungan sedemikian rupa sehingga terjaminpemeliharaan kesehatan. Higiene lebih menekankan pada aktifitasmanusianya.


Mencuci tangan
Mencuci tangan secara seksama dengan sabun dan air sebelummenyentuh makanan setelah menyentuh barang-barang kotorapalagi sehabis membuang hajat.

Mencuci tangan


Mandi
Mandi berguna untuk membersihkan tubuh dari kotoran, kembalisegar, membantu kulit terhindar dari penyakit seperti eksema.Mandi ternyata tidak hanya dapat menjauhkan stress, tetapi jugamemiliki peranan penting meningkatkan sistem kekebalan, danbahkan menyembuhkan berbagai masalah kesehatan.

Mandi



Gosok gigi
Kesehatan gigi dipelihara dengan cara menyikat gigi dan selalumembersihkan sela-sela gigi setiap hari setelah makan.Menghindari makanan atau minuman yang dapat merusak gigi.Makanan yang terlalu panas atau dingin dapat mengikis emailgigi atau lapisan terluar gigi dan menyebabkan kerusakan padagigi, seperti jus jeruk yang sangat asam. Menghindari makananatau minuman yang memiliki derajat keasaman (pH) yang relatifrendah bersifat asam dan cenderung merusak gigi.

Gosok gigi




Sekian mengenai Masalah Kesehatan Lingkungan, semoga bermanfaat.

0 Response to "Masalah Kesehatan Lingkungan"

Post a Comment

Berkomentarlah yang sopan sesuai dan bertanggung jawab serta menggunakan bahasa yang baik. Terima kasih :)